KATA PENGANTAR بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Segala puji hanya dipanjatkan kepada Allah Ta’ala, Rabb semesta alam . Shalawat dalam salam semoga senantiasa tercurah kepada junjungan alam, Nabi Muhammad SAW., kepada keluarga, sahabat, dan para pengikutnya yang baik hingga hari hisab. Berkat limpahan dan rahmat-Nya kami mampu menyelesaikan tugas makalah yang berjudul “ Jujur ” ini guna memenuhi tugas mata pelajaran Pendidikan Agama Islam. Akhirya, kami menyadari bahwa makalah yang kami susun ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun. Akhir kata, semoga Allah SWT, memberikan pertolongan kepada semua orang menjalani kehidupan ini, terutama bagi para anggota kelompok. Aaamiin.. PENDAHULUAN Latar Belakang Jujur adalah sifat terpuji yang merupakan faktor terbesar tegaknya agama dan dunia. Kehidupan dunia akan hancur dan agama juga menjadi lemah di